Pages

Saturday, April 24, 2010

Proteksi email dari spam

 Mailias - email alias ala dot.tk 


(: Postingan sebelumnya disini pernah membahas tentang url-redirection  yg disediakan oleh dot.tk. sekarang giliran layanan email-alias yang juga bisa kita manfaatkan dan gratis tentunya...  :)

 EMAIL ALIAS ?  

Mungkin bisa dikira-kira kalo baca kata alias, apapun embel-embel nya. alias ud pasti artinya bukan hal yang sebenarnya atau bisa dibilang sesuatu yang sengaja dibuat untuk dikenal sebagai.

 WHAT AND WHY ?  

Email alias berarti ...alamat email lain/samaran yang bisa kita gunakan sebagai alamat email utama...Dengan catatan semua surat/pesan yang dikirim ke alamat alias akan diterima di alamat email utama. makanya istilah email alias ini juga dikenal sebagai email forwarding.

Penggunaan email alias sendiri kebanyakan dimanfaatkan untuk menjaga privasi, menyortir surat/pesan email yang masuk,  bisa juga untuk mendapatkan domain email yang unik, atau muak dengan email spam yang terus datang tanpa menyerah mungkin..

 THE PRODUCT 

TK Mailias ini salah satu website yang memberikan layanan email alias gratis, kita bahkan bisa membuat nama domain email sendiri selama belum ada yang menggunakan ( misal: keong@sawah.tk ). TK mailias bisa digunakan untuk semua domain email, termasuk hotmail, gmail, atau yahoo!mail.


Setelah melakukan regsitrasi, kita bisa menambah atau memodifikasi domain yang ada. atau mengatur privasi email jika memang diperlukan. dot.tk memberikan jumlah nama domain yang bisa kita miliki maximal 250 buah.. kebanyakan kalo buat saya :D  Dan juga ada syarat, bahwa email yang digunakan harus aktif, dengan kondisi menerima email sekurang kurang-nya 10 email dalam 90 hari jika tidak memenuhi kondisi tersebut domain expired. simple... langganan aja artikel berita atau ikut milis forum apa kek gitu.. yah yu atur lah yu punya enak-nya gimana...

 THE PRIVACY 

Pengaturan privasi yang bisa kita manfaatkan untuk menghadang spam.
1. HID pihak pengirim email harus melakukan konfirmasi untuk mengirim email ke penerima.
2. Whitelist masukan alamat email disini, pengirim bisa mengirim email tanpa perlu melewati proses no.1
3. Blacklist  masukan alamat email disini, terutama yang membuat anda muak. dijamin pesan tidak akan pernah masuk inbox anda. :D

sekian deh infonya.

4 comments:

Om Rame said...

beLum mudeng ah.

9ete said...
T_T
si om jujur banget...
Anonymous said...

Wuh keren dong... ku juga dah punya gan tapi pake co.cc...

Tx gan infonya!!

Om Rame said...

jujur kacang ijo.
hbs baca ini koq maLah jadi 9aETEL2 yua?, hehehe.